Elex Media Komputindo Hasil Pencarian dengan katakunci - KabitaStudio
Achondroplasia, pernah dengar kata itu? Sejak lahir aku menderita achondroplasia, sehingga tubuhku jauh lebih pendek dari teman-temanku. Tangan dan kakiku juga pendek. Iya, aku kerdil, padahal kedua orangtua dan kakakku tumbuh normal. Setiap berada di tengah keramaian, orang-orang memerhatikanku, seolah aku ini barang tontonan. Aku risih. Aku harap mereka memperlakukanku sama seperti lainnya. Aku hanya berbeda dengan mereka.
Buku ini, melalui kisah-kisah lucu maupun mengharukan di dalamnya, akan mengajak anak-anak Anda untuk mengenal lebih dekat teman-teman yang berbeda dan mendorong mereka untuk lebih memiliki rasa empati dan kasih sayang terhadap semua teman tanpa membeda-bedakan.
Terbit 2 April 2018.
#childrenbooks #kumpulancerita #anakistimewa #achondroplasia #difabel #tunawicara #tunanetra #lumpuh #fobiatinggi #autis #downsyndrome #ADHD #ratihsoe #maymsofyan #KabitaStudio #bukuanak #pengetahuananak #9786020450858
Buku ini, melalui kisah-kisah lucu maupun mengharukan di dalamnya, akan mengajak anak-anak Anda untuk mengenal lebih dekat teman-teman yang berbeda dan mendorong mereka untuk lebih memiliki rasa empati dan kasih sayang terhadap semua teman tanpa membeda-bedakan.
Terbit 2 April 2018.
#childrenbooks #kumpulancerita #anakistimewa #achondroplasia #difabel #tunawicara #tunanetra #lumpuh #fobiatinggi #autis #downsyndrome #ADHD #ratihsoe #maymsofyan #KabitaStudio #bukuanak #pengetahuananak #9786020450858