Saat hampir naik kelas 6, Sano mengetahui kalau Iwatani akan pindah.
Iwatani sudah terbiasa pindahan dan makan sendiri. Namun rutinitas makan siang bersama teman-temannya di sekolah telah menjadi sesuatu yang berharga baginya...
*Mengangkat hangatnya kisah persahabatan antara teman-teman SD.