Erza dan Irene ternyata anak dan ibu! Di sisi lain anggota Fairy Tail terkuat, Gildarts, melawan anggota Spriggan 12 terkuat, August! Pertarungan ini jelas untuk memperebutkan kekuatan Fairy Heart milik Mavis.
Di saat yang bersamaan, Natsu harus memilih untuk hidup sebagai naga atau iblis. Apa yang akan Natsu pilih untuk melindungi Guild dan kawan-kawannya?
Pertarungan melawan Zeref sudah mendekati klimaksnya!
Pengarang sudah terkenal di Indonesia.