produk / detail
BUKU PINTAR BELAJAR MENGENAL 50 BINATANG
Mengenal 50 Binatang
Buku ini akan membantu adik-adik mengenal 50 binatang dari berbagai habitat, seperti binatang ternak, hutan, dan laut, sehingga pengetahuan mereka semakin bertambah. Dengan membaca buku ini, adik-adik akan semakin paham tentang beragam binatang, sehingga dapat mengenali dan memahami lebih banyak jenis binatang di sekitar kita.
Sampul Belakang:
Ketika berkunjung di kebun binatang, adik-adik pasti menyaksikan banyak sekali jenis-jenis binatang .
Buku ini akan mengajarkan kepada adik-adik tentang bagaimana mengenal binatang serta apa saja binatang-binatang yang perlu kita ketahui baik binatang ternak, hutan, dan binatang laut.