produk / detail
Mozaik Role 2
Megumi Nakashiro kehilangan identitasnya saat bertarung dengan Doppelganger, diwarnai dengan makhluk misterius dan Kuil Kamikakushi. Ikuti pertarungan dua Megumi yang mempertaruhkan jati diri mereka dalam cerita misteri dan supernatural yang lahir dari lagu legendaris.
Sampul Belakang:
Suatu pagi, Megumi Nakashiro berangkat sekolah seperti biasa, tapi teman-teman sekelas tidak ada yang mengenalinya . Benar-benar seperti sosoknya tidak ada sejak awal Megumi, yang jatuh dalam jurang keputusasaan, dan Megumi Kokusenya, yang telah mengambil posisinya. Pertarungan antara dua Megumi, yang mempertaruhkan jati diri masing-masing, dimulai!
Doppelganger, makhluk misterius, Kuil Kamikakushi. Jalinan rumit yang penuh misteri itu akan menjadi akhir menuju sebuah ingatan. Kisah misteri remaja yang lahir dari sebuah lagu legendaris!!