produk / detail
7 Seeds 27
Kelompok berjuang di lingkungan baru yang kejam, terpisah, tersesat, dan berhadapan dengan perjuangan berat di Kagijima dan Sadogashima Cerita dengan genre adventure, drama, horror, mystery, psychological, dan sci-fi, konflik kompleks antar karakter, pemenang Shogakukan Award 2007
Sampul Belakang:
Proyek 7 Seeds diciptakan untuk menghindari kemusnahan umat manusia . Mereka yang telah terbangun dari tidur panjangnya harus terus berjuang dalam menghadapi lingkungan baru yang kejam... Kelompok yang telah menyeberang ke Kagijima yang terhubung dengan Sadogashima, mulai terpisah satu sama lain, tersesat di bawah tanah, dan harus menghadapi perjuangan yang berat. Di lain pihak, kelompok yang baru mendarat di Sadogashima mulai memeriksa pulau yang telah berubah drastis itu...