produk / detail
Yotsuba&! 10 (2023)

Yotsuba bermain rumah-rumahan!
Yotsuba, seorang anak kecil yang sedang belajar membuat pancake setelah terinspirasi oleh buku bergambar. Ikuti kisah Yotsuba yang penuh dengan keceriaan dan kehangatan, yang telah memenangkan berbagai penghargaan di Jepang.
Sampul Belakang:
Sementara ayahnya bekerja, Yotsuba bermain rumah-rumahan di bawah mejanya . Kemudian, terinspirasi oleh buku bergambar, Yotsuba pun mulai belajar bagaimana cara membuat pancake. Kisah-kisah lucu dan menyenangkan dalam keseharian Yotsuba!