produk / detail
LC Saint Seiya Lost Canvas 1

Sampul Belakang:
Pada hari itu, Hades, Raja Dunia Kematian berdiri di hadapan Seiya, dkk . sebagai musuh terkuat. Tapi, pada Perang Suci 200 tahun sebelumnya, tercatat pula sebuah drama dan intrik yang melibatkan Saint Pegasus, Hades, dan Athena! Di Eropa abad ke XVIII, Perang Suci pun dimulai di sebuah kota...
Baca komentar di Goodreads