produk / detail
Silver Spoon 14
Ikuti kisah Ezono yang temukan nilai berharga di peternakan, diinspirasi dari kehidupan pengarangnya sendiri, dengan penjualan luar biasa dan adaptasi ke anime dan film! Dapatkan komik pemenang penghargaan dengan cerita unik dan inspiratif, serta nikmati adaptasi ke anime dan film yang seru!
Sampul Belakang:
Entah sejak kapan, Ezono yang harusnya hanya jadi tempat pelariannya telah memberinya banyak hal berharga . Tujuan bernama perusahaan, teman-teman yang melangkah bersama, juga seseorang yang ingin dia nyatakan perasaan Memang merepotkan, tapi semua harus dihadapi dengan gagah! Itulah gaya khas Hachiken.
Simak kelanjutan komik peraih Penghargaan Shogakukan Manga Award tahun 2013, Grand Prize Manga Taisho Award tahun 2012, dan Japan Food Culture Contents Award tahun 2013 ini!!