produk / detail
Immortal #3 Emperor Mage

Sampul Belakang:
Dikirim ke Carthak sebagai bagian dari delegasi perdamaian Tortallan, Daine menemukan dirinya di tengah-tengah situasi politik yang kental . Daine tidak menyukai praktek perbudakan yang dijalankan Chartak, tetapi bukan tugasnya menyuarakan apa yang ada di hatinya. Tugasnya adalah menyembuhkan burung milik Kaisar! Benar-benar membuat frsutasi! Bagaimana seorang kaisar bisa memeiliki perhatian begitu besar pada burung peliharaannya, sementara di sisi lain, sangat kejam pada masyarakatnya?
Baca komentar di Goodreads