produk / detail
SC: Cue

Cinta pertama di klub teater
Maiko jatuh hati pada kakak kelasnya yang fokus pada teater. Kisah cinta remaja yang lembut dan manis, membuat hati berdebar-debar. Nikmati kisah cinta remaja yang mengharukan antara kakak kelas, teman seangkatan, dan adik kelas. Baca untuk merasakan kehangatan cinta pertama.
Sampul Belakang:
Cinta pertama Maiko berkembang ketika seorang kakak kelas merekrutnya dengan agak memaksa untuk bergabung ke klub teater . Kakak kelas yang pikirannya hanya terfokus pada teater itu, membuat Maiko perlahan-lahan jatuh hati, baik pada teater maupun pada sang kakak kelas.
Inilah tiga kisah pendek mengenai cinta pertama yang lembut dan manis. Cinta kepada kakak kelas, teman seangkatan, juga adik kelas yang akan membuat hatimu berdebar-debar!