produk / detail
The Black Detective 06

Detektif vs Pembunuh Berantai!
Seorang detektif super sadis berhadapan dengan Count Ashfield, pembunuh berantai yang telah merenggut lebih dari 100 nyawa. Dengan latar belakang sebagai konselor psikologi, sang Count memiliki kemampuan observasi dan pertimbangan yang brilian. Ikuti perjuangan detektif Kuroba dalam mengungkap misteri dan menangkap sang Count. Dengan analisis yang tajam, apakah Kuroba mampu mengalahkan sang Count?
Sampul Belakang:
Detektif super sadis vs . count dari Inggris. Perpisahan dengan masa lalu...
Count Ashfield, sang pembunuh berantai berdarah dingin dengan korban lebih dari 100 orang. Mampukah analisis Kuroba bekerja di hadapan daya pertimbangan serta observasi brilian yang telah dipupuk sang Count yang dulunya seorang konselor psikologi!?
Baca komentar di Goodreads