produk / detail
Pajak Menjawab!
Pajak Menjawab!
Kumpulan artikel menjawab pertanyaan seputar pajak, membantu Wajib Pajak memahami aturan perpajakan di Indonesia. Mengenal persoalan perpajakan, kasus, dan solusi untuk memahami perpajakan dengan lebih baik.
Sampul Belakang:
Buku ini berisi tentang kumpulan artikel dari pertanyaan para pembaca mengenai persoalan pajak yang sering mereka alami . Meliputi 3 bagian utama, yaitu Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan, Pajak Pertambahan Nilai/PPN, dan Pajak Penghasilan/PPh. Sehingga diharapkan dapat membantu dan memberi kontribusi bagi Wajib Pajak. Selain itu, Wajib Pajak dapat mengenal lebih jauh mengenai persoalan perpajakan di Indonesia, kasus-kasusnya serta solusinya.