Daftar Produk Bertagar 'attack on titan' (7)

Attack on Titan Lost Girl 1
Annie terbangun tidak dalam keadaan senang. Karena setelah hari ini, dia akan menjalankan misinya, yaitu menangkap Eren Yaeger. Tapi sebelumnya, dia harus melaksanakan kewajiban sebagai [...]

Attack on Titan - Junior High School 11
Kalau tinggal kelas akan menjadi Titan? Akhirnya, rahasia terbesar SMP Shingeki terkuak! Bagaimanakah nasib Eren dkk yang akan menghadapi ujian kenaikan tingkat? Inilah volume terakhir air [...]

Attack on Titan 28
Setelah menyambut Zeke yang mewarisi darah keluarga raja, Eren dkk mendapatkan syarat untuk mengaktifkan guncangan tanah. Tapi, militer menjadi ragu mempertemukan mereka berdua, dengan [...]

Attack on Titan Bind Up Edition 01
Dunia ini dikuasai oleh Titan. Orang-orang yang menjadi mangsa para Titan membangun tembok, menukar kebebasan mereka pergi ke dunia luar demi menghindari serangan Titan. Tapi, ketenangan [...]

Attack on Titan Bind Up Edition 04
Pasukan penyelidik memulai ekspedisi ke luar tembok untuk mencari misteri Titan yang ada di rumah Eren. Di tengah ekspedisi, tiba-tiba muncullah Titan Wanita yang tampaknya memiliki [...]

Attack on Titan Bind Up Edition 05
Akhirnya Eren dan rekan-rekannya berhasil menangkap Titan Wanita. Tapi pada saat yang sama, mereka berhadapan dengan misteri baru yang tertidur di dalam tembok. Kemudian di tengah kekacauan [...]

Attack on Titan Bind Up Edition 06
Segerombolan Titan tiba-tiba muncul di dekat Wall Rose. Berkat aksi Ymir dan bantuan Eren, semua prajurit angkatan ke-104 berhasil membuat Titan mundur. Akan tetapi, identitas asli Titan [...]