Daftar Produk Bertagar 'mighty' (10)

LC Birdy The Mighty 11
Untuk menjemput Hazumi, Birdy dan Tsutomu pergi ke rumah sakit bawah air, tapi di sana mereka malah berkelahi dengan Ondine. Di dalam rumah sakit, Shigenobu merebut data-data eksperimen [...]

LC Birdy The Mighty 12
Setelah kejadian di Rumah Sakit Bawah Tanah, Tsutomu yang kebingungan mencari Birdy ke kapal luar angkasa. Setelah masuk ke tangki pemulihan tubuh, Tsutomu berubah menjadi tubuh Birdy, tapi [...]

LC Birdy The Mighty 13
Agar tidak menimbulkan masalah pada Violin yang sudah merawatnya seperti orangtua sendiri, Birdy mengikuti test yang sulit. Namun, setelah test itu, tiba-tiba terjadi peristiwa teror. Saat [...]

LC Birdy The Mighty 14
Chigira dan Hazumi menjadi incaran para teroris. Tsutomu yang selama ini membohongi teman dan keluarganya, akhirnya bertekad untuk bertarung! Birdy akan membujuk Gomez untuk menahan para [...]

Birdy The Mighty 15
Hikawa memulai kembali ambisinya, yaitu program spirits untuk memproduksi senjata yang menggunakan tubuh manusia. Di lain pihak, akhir dari keraguan Birdy atas ajakan Gomez untuk [...]

Birdy The Mighty 16
Pertarungan sudah berakhir. Hikawa dan Mido telah tewas... Birdy merasa sangat putus asa karena membunuh Hikawa pada akhir pertarungan dan Tsutomu tidak bisa menerima kenyataan itu. [...]

Birdy The Mighty 17
Jurnalis Muroto mengajak Tsutomu ke pemandian air panas di pegunungan bersalju untuk mencari data. Sementara itu, kru berita televisi yang menginap di penginapan yang sama sudah mulai [...]

Birdy The Mighty 18
Di tengah-tengah pertarungan Birdy dan Jin, muncul Momiji, gadis pemilik penginapan yang mengenakan zirah. Sebenarnya, nenek moyang Momiji adalah pendatang yang mengungsi dari luar angkasa [...]

Birdy The Mighty 19
Tsutomu terperangkap dalam situasi krisis karena wujud aslinya dicurigai oleh Natsumi. Tambahan lagi, Kred, pegawai diplomat teman masa kecil Birdy, turun ke bumi atas keputusannya sendiri. [...]

LC Birdy The Mighty 20
Tsutomu dan Natsumi, bahkan sampai Sudo pun diculik ke dalam kapal luar angkasa oleh gerombolan yang berusaha menangkap Kred, teman masa kecil Birdy. Di dalam kapal, teman-temannya dianiaya [...]