Daftar Produk Bertagar 'teman sekolah' (5)
Detektif Conan 95
Conan berhasil kembali ke wujudnya semula, yaitu "Shinichi Kudo", selama batas waktu tertentu. Dengan demikian, ia pun bisa berangkat ke Kyoto bersama Ran dan teman-teman sekolahnya yang [...]
Komi Sulit Berkomunikasi 02
Siapa sangka kalau Komi, si primadona sekolah itu malah kesulitan dalam berkomunikasi! Tapi, dia akhirnya berteman dengan Tadano yang punya daya observasi cemerlang, sehingga lingkaran [...]
Koala and Her Story
Di suatu siang di koridor kelas, Aldan Dirgantara tiba-tiba menembak Kumala Aruna, membuat Kumala merasa berbunga-bunga"tapi itu semua ternyata hanyalah tantangan Truth or Dare! Setelah [...]
Buku aktifitas puasa Ramadhan ( picture book ) Hari Pertama Ikhsan Berlatih Puasa
Ikhsan adalah seorang anak laki-laki yang duduk di bangku kelas 6 sekolah dasar di tempat tinggalnya. Tahun kemarin pada saat bulan Ramadhan ia tidak ikut berpuasa. Ia masih ingat beberapa [...]
#TEMANTAPIMENIKAH (Living in A Campervan)
Semakin hari dalam pernikahan ini, kita semakin tahu kalau kita sama-sama suka travelling dan selalu akur kalau sudah ngomongin itinerary. Awalnya teman sekolah, yang tadinya hanya [...]