produk / detail
Tip & Trik Menyembunyikan File Rahasia +CD

Sampul Belakang:
Anda peduli dengan keamanan data pribadi/rahasia yang miliki? Buku inilah jawabannya!
akan menemukan beberapa cara praktis dalam mengamankan data pribadi, seperti menampilkan dan menyembunyikan data dengan Folder Options, pengaturan permission (izin) sehingga dapat mengunci dan membuka file yang diperlukan, membuat folder rahasia dengan CLSID (Class ID) Windows, serta penyembunyian data plus enkripsi dengan memakai bantuan beberapa program khusus .
Trik lain yang akan Anda temukan adalah kamuflase data, sehingga Anda akan dapat menyembunyikan data-data pribadi ke dalam suatu file gambar, baik secara manual maupun dengan program khusus.
Yang lebih menarik, Anda akan menemui teknik pengamanan data secara ekstrem, yaitu menyembunyikan suatu partisi atau drive dengan bantuan program bawaan Windows (group policy editor, diskpart, computer management) maupun dengan program pihak ketiga.