Elex Media Komputindo - Ten-Ten : Don`t U Promise Just Prove It! Trust Me! karya YeaRimDang

produk / detail

Ten-Ten : Don`t U Promise Just Prove It! Trust Me!

sampul depan Ten-Ten : Don`t U Promise Just Prove It! Trust Me! tidak tersedia
Jangan malas, wujudkan mimpi!

Kisah Belalang dan Semut mengajarkan pentingnya rajin untuk meraih impian. Jangan biarkan kemalasan menghalangi masa depan cerahmu. Rajinlah mulai dari hal kecil, karena tidak ada yang namanya orang malas sejak lahir. Yuk, temukan rahasia menjadi rajin dan capai impianmu!

Sampul Belakang:

Pernahkah terlambat sekolah karena tidur kemalaman atau bahkan tidak mengerjakan PR? Melakukannya sekali dua kali tentu tak apa, tetapi kalau melakukannya berulang kali dan menjadi pemalas, masa depan akan menjadi suram . Karena kesempatan untuk mewujudkan mimpi bagi orang rajin lebih banyak dibandingkan orang malas. Sewaktu kecil, mungkin kita sudah belajar alasan mengapa kita harus rajin melalui cerita . Belalang yang bermimpi jadi penyanyi dan hanya menyanyi saat musim panas! Ketika musim dingin, belalang tak punya tempat untuk tinggal dan tak ada makanan yang bisa dimakan. Jangankan untuk menjadi penyanyi, bertahan hidup saja susah bagi belalang.

Lalu, bagaimana agar kita bisa menjadi rajin? Mau tahu rahasianya? Yaitu, dimulai dari melakukan hal yang sangat kecil dulu, bukan yang besar. Tak ada orang malas semenjak lahir.

Komentar Penyunting:

Tidak ada orang malas semenjak lahir. Mereka malas karena tidak tahu hal apa yang harus dikerjakan dan bagaimana mengerjakannya.

Retno Kristy

bukalapak

blibli

lazada

shopee

tokopedia

Produk tidak tersedia untuk pembelian fisik. Cek produk serupa atau sambangi mitra pemasaran daring Elex Media Komputindo tersebut di atas.

Buku yang serupa dengan Ten-Ten : Don`t U Promise Just Prove It! Trust Me! di situs elexmedia.id adalah sebagai berikut: