Elex Media Komputindo - Panduan Lengkap Excel dan Google Sheets untuk Pemula karya Yudhy Wicaksono & Solusi Kantor

produk / detail

Panduan Lengkap Excel dan Google Sheets untuk Pemula

sampul depan Panduan Lengkap Excel dan Google Sheets untuk Pemula tidak tersedia
Excel dan Google Sheets?

Dua software pengolah data ini sangat populer dan memiliki kegunaan yang hampir sama. Namun, masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan sendiri. Pelajari cara memanfaatkan kedua software ini secara efektif dan profesional. Dengan banyak contoh dan file yang bisa diunduh, proses belajar jadi lebih mudah.

Sampul Belakang:

Excel dan Google Sheets adalah software pengolah data yang populer saat ini . Excel merupakan software pengolah data dari Microsoft, sedangkan Google Sheets merupakan software pengolah data dari Google. Kegunaan Excel dan Google Sheets tidak jauh berbeda, namun masing-masing software memiliki kelebihan dan kekurangan.

Buku ini merupakan buku pertama dan terlengkap yang mengupas penggunaan dua software sekaligus untuk mengolah data secara efektif, efisien, dan profesional. Pembahasan dalam buku ini akan membantu Anda dalam memahami secara mendalam bagaimana memanfaatkan Excel dan Google Sheets, dengan banyak contoh dalam berbagai bidang terapan. Materi pembahasan dilengkapi file yang dapat di-download agar proses belajar menjadi lebih efektif dan efisien.

Komentar Penyunting:

Mengolah Data Secara Profesional dengan 2 Software Sekaligus

Ananda Aprilia

bukalapak

google play

blibli

lazada

shopee

tokopedia

Buku yang serupa dengan Panduan Lengkap Excel dan Google Sheets untuk Pemula di situs elexmedia.id adalah sebagai berikut: