produk / detail
Animal Official Vol. 1
Sampul Belakang:
ADA MONSTER DI SEKOLAH!
Eru Yamada masuk klub Animal Official, sebuah klub yang memelihara segala jenis binatang .
Namun, ada anggota baru yang masuk, yang ternyata vampir!!
Kemudian identitas guru pembimbing klub yang cukup mengejutkan pun terungkap!
Ditambah lagi dengan kemunculan monster lain yang bertubi-tubi, Eru semakin terjebak dalam kesulitan!!