produk / detail
Break Shot (Premium) 7
Sampul Belakang:
Shinsuke Oda yang berada di ujung tanduk dengan skor 6-6 saat melawan Iwao Domon, langsung melancarkan serangan dahsyat dengan teknik "Double Headed Snake"! Namun, ternyata 9 ball terbentur di dinding sisi pocket dan kembali ke atas meja . Kesempatan kembali ke Iwao Domon dengan posisi 9 ball sangat pas untuk teknik "Domon Special II"! Kesempatan emas baginya!! Apakah akan terjadi keajaiban agar Oda bisa memperoleh kemenangan pertamanya di Turnamen Nasional!?
Baca komentar di Goodreads