produk / detail
Konflik Bersejarah: A Bridge Too Far - Neraka Pasukan Linud Inggris di Arnhem
Konflik Bersejarah: A Bridge Too Far
Seri Konflik Bersejarah membahas konflik penting dalam sejarah dunia dengan detail strategi dan teknologi militer, dilengkapi ilustrasi. Nikmati paparan mendalam tentang konflik-konflik militer dari Perang Dunia II hingga zaman modern, termasuk Korea dan Afghanistan.
Sampul Belakang:
Seri Konflik Bersejarah menghadirkan bermacam-macam konflik dalam skala kecil maupun besar yang dianggap memiliki arti penting dalam sejarah sebuah bangsa, atau bahkan sejarah dunia . Anda akan disuguhi paparan mendalam mengenai konfliknya, dengan sedikit latarbelakang politis, melihat langsung strategi yang digunakan, pemikiran tokoh-tokoh lapangan yang terlibat, jalannya konfrontasi plus teknologi militer yang digunakan.
Baca komentar di Goodreads