produk / detail
Rahasia Mendapatkan Modal, Tanpa Jaminan, Tanpa Bunga, Tanpa Utang (Ed. Revisi)
Sampul Belakang:
Buku ini ditujukan bagi:
Mereka yang ingin berbisnis tetapi belum memiliki modal
Mereka yang ingin mengembangkan bisnis, tetapi kekurangan modal
Mereka yang memiliki uang, tetapi tidak memiliki ide bisnis
Mereka yang memiliki fasilitas kerja, tetapi tidak memiliki uang atau ide bisnis
ini berisi tip dan kiat:
Mengubah mindset Anda menjadi pengusaha
Memulai usaha tanpa modal uang sendiri, seperti mendapatkan pinjaman dari bank dengan dan tanpa agunan, mendapatkan dana hibah dari lembaga negara asing, mendapatkan modal lunak dari BUMN, dan mendapatkan dana corporate responsibility
Membuat business plan
Menyusun cash flow projection kurang dari 1 jam
Produk tidak tersedia untuk pembelian fisik. Cek produk serupa atau sambangi mitra pemasaran daring Elex Media Komputindo tersebut di atas.