produk / detail
Opredo Tall Board Book Belajar dan Bermain : Hewan Pertamaku
Sampul Belakang:
Tall board book belajar dan bermain : Hewan Pertamaku . Buku dengan ukuran meninggi dengan tiga buku jadi satu. Berisi pengenalan tentang hewan-hewan yang ada dilingkungan. Tall board book dirancang untuk si kecil dengan beraktivitas membuka sendiri tiap halaman bukunya. Dengan gambar yang menarik dan penuh warna sesuai dengan aslinya memudahkan si kecil untuk memahaminya. Tiap halamannya terdapat tab yang terdapat disampingnya.