produk / detail
One Piece 80
Petualangan Bajak Laut!
Setelah pertempuran sengit, apakah Kelompok Topi Jerami bisa kabur dari Dressrosa? Dengan penahanan Doflamingo, peta kekuatan dunia berubah drastis! Komik ini penuh dengan petualangan yang menegangkan dan penuh imajinasi. Selalu ada ide baru yang membuat penasaran. Selain itu, komik ini juga menekankan pentingnya persahabatan.
Sampul Belakang:
Beberapa hari setelah pertempuran yang sengit Akankah Kelompok Topi Jerami berhasil kabur dari Dressrosa dengan selamat sekalipun dalam pengejaran Angkatan Laut!? Sementara itu, dengan ditahannya Doflamingo, peta kekuatan dunia berubah drastis!! Inilah kisah petualangan di lautan, One Piece!!
Baca komentar di Goodreads