produk / detail
Barakamon Vol. 18
Komik Slice of Life
Kisah interaksi karakter yang konyol, cocok untuk semua usia dan gender. Jangan lewatkan koleksi terakhir vol.18 yang menghibur.
Sampul Belakang:
Sudah satu tahun berlalu sejak Maestro Handa datang ke pulau . Hiroshi sudah merantau ke Tokyo, Miwa dan Tama sudah naik ke kelas 3 SMP, lalu Naru dan yang lain juga sudah menjadi murid kelas 2 SD. Semua bertambah besar dan mengalami berbagai perubahan. Lalu kini, mereka akan mengadakan pesta penyambutan murid kelas 1 yang baru. Tapi, siapakah murid kelas 1 tersebut?
Baca komentar di Goodreads