produk / detail
Claymore 22
Pertempuran epik para pejuang!
Para pejuang melawan organisasi jahat dengan kekuatan No. 1 yang menegangkan, siapakah yang akan menang? Cerita unik dan versi animasi tersedia. Nikmati petualangan seru para pejuang Claymore dalam menghadapi musuh kuat, dengan cerita yang tak terduga dan karakter yang menarik.
Sampul Belakang:
Akhirnya Miria dan para pejuang bergerak untuk menggulingkan organisasi . Sementara itu, organisasi yang berencana menekan para pejuang yang memberontak itu pun membangkitkan tiga pejuang No. 1. Dan ketika Miria dan teman-temannya terdesak dalam pertempuran, Cassandra sang pejuang No. 1 pun menampakkan diri!