Elex Media Komputindo - A Springtime with Ninjas 3 karya Narumi Hasegaki

produk / detail

A Springtime with Ninjas 3

sampul depan A Springtime with Ninjas 3 tidak tersedia
Cinta terlarang antara ninja!

Benio, gadis muda, dan Tamaki, ninja andalannya, kini menjadi pasangan. Namun, cinta mereka dianggap terlarang karena perjanjian rahasia. Ikuti petualangan mereka dalam menghadapi ancaman dari ninja lain, tantangan dalam kontes pasangan, kencan pertama, hingga pertemuan berbahaya.

Sampul Belakang:

Nona muda Benio dan ninja-nya, Tamaki, kini telah menjadi pasangan kekasih . Namun, hubungan mereka dianggap cinta terlarang! Lagi-lagi karena sebuah perjanjian rahasia, kali ini mereka jadi incaran ninja dari seluruh Jepang!! Masalahnya, Tamaki sama sekali tidak bersikap selayaknya pacar.

Mereka berdua terlibat di couple contest, kencan pertama, bahkan ikut juga di pertemuan asosiasi yang berbahaya. Seperti apakah ancaman cinta dan nyawa yang mereka lalui!?

Komentar Penyunting:

Cerita cinta penuh tantangan dengan adat dan perjanjian yang tak masuk akal.

Tari

bukalapak

blibli

lazada

shopee

tokopedia

Produk tidak tersedia untuk pembelian fisik. Cek produk serupa atau sambangi mitra pemasaran daring Elex Media Komputindo tersebut di atas.

Buku yang serupa dengan A Springtime with Ninjas 3 di situs elexmedia.id adalah sebagai berikut: