produk / detail
Love in Chaos
Arjuna dan Olin menikah tanpa cinta, pernikahan berubah jadi kenyamanan. Olin harus memilih antara Arjuna atau pria di hatinya. Rahasia Arjuna mengguncang dunia Olin. Kisah cinta yang penuh konflik, karakter kuat, dan plot mengalir. Cocok untuk penggemar drama-romance.
Sampul Belakang:
Banyak yang bilang, cinta adalah landasan awal dari sebuah pernikahan . Tidak begitu dengan Arjuna dan Olin. Keduanya menikah tanpa cinta. Pernikahan yang awalnya hanya sebuah kesepakatan berubah menjadi kenyamanan. Tapi, bukankah nyaman saja tidak akan cukup? Olin bimbang. Tetap melangkah ke depan bersama Arjuna atau kembali pada pria yang selama ini masih tersimpan di hatinya. Ketika Olin sudah menentukan pilihan, Arjuna justru datang dengan sebuah rahasia yang membuat dunianya hancur. Akankah mereka berdua menyelamatkan pernikahannya? Atau kembali ke masa lalu keduanya, di mana masih ada hati yang tertinggal?